Selasa, 22 Januari 2008
Fetival Kebudayaan Jepang 2008
1. Padang J-Invasion:
by: Akamaru '95 dan Ray Stasion 95.10 FM.
Tema: "Feel The Spirit of Japan in Padang"
Waktu: 24 Februari 2008
Tempat: Gedung Bagindo Aziz Chan Padang.
Kegiatan: - Lomba Cerdas Cermat Kejepangan
- Lomba Chara Design Manga/Anime
- Lomba Make a New Jutsu
2. Bunkasai ke-4 MGMP Sumatra Barat
Tema: "Melalui Bunkasai ke-4 Kita tingkatan Pemahaman tentang Bahasa dan
Budaya Jepang serta Mempererat Hubungan Silaturahim antar
Pengajar dan Siawa yang Mempelajari Bahasa Jepang"
Waktu: 2 Maret 2008
Tempat SMA Negeri 10 Padang.
Jl. Situjuh Padang
Acara: - Lomba Pidato Bahasa Jepang
- Lomba Cerdas Cermat
- Lomba Kana
- Anime Jepang
- Pameran Budaya Jepang kerjasama dengan Universitas Bung Hatta dan
Universitas Andalas Padang.
3. Bunkasai Tingkat PT ke-VIII
Tema: "Melalui Festival Kebudayaan Jepang Kita Tingkatkan Minat dan
Motivasi Masyarakat Sumatera barat dan Sekitarnya terhadap Bahasa dan
Budaya Jepang menuju Kemitraan Global Indonesia-Jepang"
Waktu: 7 - 10 Mei 2008
Tempat: Universitas Bung Hatta Padang.
Jl. Sumatra Ulak Karang Padang 25133.
Acara: - Lomba Cerdas Jermat Kejepangan tingkat SMU dan PT
- Benron Taikai tingkat PT dan Umum
- Kanji, Kana, Shodo, dan Origami Contest
- Japanese Singing Contest tingkat PT, Umum, dan staf Pengajar
bahasa Jepang.
- Seminar Nasional
- dll.
Diposting oleh
Asosiasi Studi Pendidikan Bahasa Jepang Indonesiag Indonesia
di
14.30
Tidak ada komentar:
Langganan:
Postingan (Atom)